KEGIATAN RUTIN
PC. BHAYANGKARI SOLOK KOTA &
PENGURUS YKB CABANG SOLOK KOTA
- Pertemuan Rutin Bhayangkari Cabang Solok Kota, dilaksanakan setiap hari Sabtu minggu kedua.
- Wirid & Doa bersama Bhayangkari Cabang Solok Kota yang dilaksanakan bersamaan dengan Dinas, dilaksanakan setiap hari Kamis minggu ketiga.
- Senam & Olahraga bersama yang dilaksanakan bersama Dinas, dilaksanakan setiap hari Sabtu minggu keempat.
- Pertemuan bersama Gerakan Organisasi Wanita (GOW) Kota Solok, dilaksanakan setiap hari Rabu minggu kedua di kediaman Wakil Walikota Kota Solok.
- Piket PC. Bhayangkari Solok Kota & Pengurus YKB Cabang Solok Kota, dilaksanakan setiap hari Sabtu.
- Senam Aerobic & Cha-cha, dilaksanakan setiap hari Senin, Rabu, Jumat pukul 16.00 WIB di Kantor Bhayangkari Cabang Solok Kota.